Arsip:

Penelitian dan Inovasi

Mahasiswa Doktor DTMI UGM Presentasikan Inovasi Material Elektroda dan Fuel Cell di ISPAC 2025

Iskandar Ali Mubarok dan Heri Suripto, mahasiswa Program Doktor Teknik Mesin, Departemen Teknik Mesin dan Industri (DTMI) UGM, mempresentasikan hasil penelitian mereka pada International Symposium on Polymer Analysis and Characterization (ISPAC) 2025 yang diselenggarakan di Singapura pada Rabu, 25 Juni 2025.

Iskandar Ali Mubarok mengusung judul “Development of Super-aerophobic Nanoarray Electrode Materials for High Efficiency Electrolysis Process” dengan promotor Prof. Dr.

Mitsubishi Electric Indonesia Adakan Pelatihan PLC di CEMTI DTMI UGM

Departemen Teknik Mesin dan Industri (DTMI) UGM, terkhusus Laboratorium Teknologi Mekanik dan CEMTI berkesempatan untuk menjadi tuan rumah dari acara ”Training PLC bersama Mitsubishi Electric Indonesia” yang mulai diadakan pada Senin (21/04).

Dalam sambutan pembukaan pelatihan, Sekretaris Program Studi (Prodi) Magister Teknik Mesin UGM, Dr. Budi Arifvianto, mengucapkan terima kasih kepada pihak Mitsubishi Electric Indonesia yang berkenan untuk menyediakan pelatihan serta kepada para peserta yang telah berkenan hadir dalam pelatihan tersebut.