Program Magister Teknik Industri, Departemen Teknik Mesin dan Industri (DTMI) UGM menggelar Seminar Hasil pada Kamis (25/09) untuk Mar’atus Shalehah. Dalam kegiatan tersebut, Mar’atus memaparkan hasil penelitian berjudul “Analisis Hubungan antara Mindfulness, Perilaku Keselamatan, dan Kompleksitas Tugas dengan Kinerja Keselamatan Pekerja Konstruksi.”
Penelitian ini dibimbing oleh Prof. Ir.
