| Area Riset Laboratorium LABORATORIUM DEPARTEMEN TEKNIK MESIN DAN INDUSTRI Laboratorium merupakan unsur vital dalam penyelenggaraan pendidikan tinggi. Laboratorium berperan dalam proses pembelajaran bagi mahasiswa, penelitian dosen dan mahasiswa, serta pelayanan kepada masyarakat. Terdapat 14 laboratorium di DTMI: Laboratorium Dinamika Laboratorium CNC dan CAD / CAM Laboratorium Gambar/Perancangan Laboratorium Konversi Energi Laboratorium Bahan Teknik Laboratorium Mekanika Fluida Laboratorium Perpindahan Kalor dan Massa Laboratorium Teknologi Mekanik Laboratorium Simulasi dan Komputasi Laboratorium Ergonomika Laboratorium Proses dan Sistem Produksi Laboratorium Teknik Mutu dan Keandalan Laboratorium Teknik Rantai Pasok dan Logistik Laboratorium Desain dan Pengembangan Produk